Panduan Melihat Nama Perangkat Komputer di Microsoft Windows
Berikut langkah-langkah untuk mengetahui atau melihat nama perangkat komputer di Microsoft Windows: 1. Ketikkan cmd pada kolom Pencarian di Microsoft Windows dan pilih aplikasi Command Prompt 2. Setelah aplikasi Command Prompt terbuka, ketikkan hostname, tekan tombol Enter pada keyboard, dan…